Setelah 14 Kali Berada Di No.1 Billboard Hot 100, Kini Rihanna Akan Jadi Wajah Baru Parfum J’adore Dior
Parfums Christian Dior dengan bangga menyambut sang bintang Rihanna, dengan talenta dan daya tarik universalnya yang luar biasa, sebagai sosok baru yang mewakili parfum ikonik J’adore. Parfum ini telah hadir…