Art & Culture
‘PERCEPTION’ Pameran Tunggal Theresia Agustina Sitompul – Kibaran Undergarment Di Langit Cerah – Artsphere Gallery Jakarta
Pameran tunggal ‘Perception’ karya Theresia Agustina Sitompul di Artsphere Gallery Jakarta mengajak kita mempertanyakan kembali batasan realitas dan imajinasi. Dengan menggunakan objek intim sehari-hari seperti undergarment, Theresia membangun lanskap visual…