Ada yang baru dari jenama Proenza Schouler dari New York, yaitu pemakaian animal print pada koleksi baru pre-fall 2022 ini. Memang, dalam jejak kreatif Proenza Schouler hampir tidak pernah ditemukan…
pakaian wanita
- Fashion
Pakaian High Fashion Dari Bersatunya Kreatifitas Para Artisan – Chanel Métiers d’Art Collection 2021/22
Ada semangat baru muncul dari kreatifitas Virginie Viard, sang creative director rumah mode Chanel. Ia menyerap sisi-sisi jiwa muda kaum metropolitan, melebur ke dalam karakteristik Chanel yang beraura boyish dan…
Musim-musim fashion belakangan ini semakin marak bermekaran kreatifitas ruffle, yaitu sebuah teknik menyerutkan satu sisi bahan sehingga sisi lain bermekaran. Ruflle kali ini kembali muncul dari jenama Carolina Herrera koleksi…
Indonesia semakin tumpah ruah dengan munculnya kreator dan kreatifitas fashion, situasi pertumbuhan yang membanggakan, namun kalau diperhatikan dengan seksama dan dalam tempo sekelebatnya, ternyata pertumbuhan ini belum diimbangi dengan kualitas…
Dunia selalu perlua keceriaan, yang mampu memberikan energi gembira. Sekarang, coba lihat kolaborasi ikonik, LACOSTE X PEANUTS, kolaborasi yang menggembirakan. LACOSTE adalah jenama pakaian sport berlatar belakang olahraga tenis, yang…
Deru suara motor besar di jalanan bisa tersapu dengan lace cape panjang yang berkibar-kibar. Inilah serunya koleksi baru Vera Wang spring 2022, perpaduan antara kesenangan dan bebasnya gaya rodeo dan…