Dari Golden Globes 2025 kemarin, perhatian tidak hanya tertuju pada pakaian para selebritis dan aktor film, tapi juga pada aksesoris yang mereka pakai. Dan jam tangan adalah aksesoris andalan para pria ( dan juga wanita ), sebagai pelengkap penampilan yang memberikan compliment pad setiap elemen yang dipakai. Siapa saja yang memakai jam tangan yang mencuri perhatian di pergelangan tangannya?
Daniel Craig – Omega


Hiroyuki Sanada – IWC


Nicole Kidman – Omega


The Rock – IWC


Colman Domingo – Omega constelation 28 mm


Ke Huy Quan – Jaeger-LeCoultre


Anthony Mackie – IWC Portugieser


Andrew Garfield – Jaeger-LeCoultre


Morris Chestnut – Panerai

