Hening Yang Menyimpan Bias Glamor dan Teriakan Kehidupan – Solo Exhibition Putu Sastra Wibawa – Rachel Gallery Jakarta
Di antara hiruk pikuk seni rupa, teriakan-teriakan visual yang ribut, dan celoteh warna yang bising, datanglah Putu Sastra Wibawa, dengan hamparan selusin karya lukis yang senyap, hening, nyaris tidak mengajak…