Tory Burch Spring/Summer 2025 hadir dengan konsep yang meleburkan semangat gerak sporty dengan sesuatu yang elegan, gracefull. Dari pemikiran tersebut dilakukanlah eksplorasi estetika atletis (sebenarnya sudah dilakukan sejak peluncuran lini…
NYFW
- Fashion
Estetika Minimalis dan Sailor Muda Yang Super Fashion – Proenza Schouler Spring/Summer 2025 NYFW
Proenza Schouler, jenama mode yang selalu diidentikkan dengan kesederhanaan ‘low-key’ dengan pemikiran tabrak desain mudah dipakai, kali ini kembali menonjolkan aksi kreativitas uniknya di ajang New York Fashion Week. Desainer…
- Fashion
Perpaduan Misteri dan Keanggunan Gelap dari Alam Fairytale di Pierre Hotel New York – Christian Siriano NYFW SS 2025
Christian Siriano dari New York semakin meng’Eropa’, terutama dengan koleksi terbarunya yang high fashion, evening gown dalam aura yang misterius, dark fairyland. Ruangan fashion show didominasi oleh juntaian ranting-ranting replika…
- Fashion
Naomi Campbell dan Christy Turlington Bergaya American Classic Khas Ralph Lauren di Tengah Seteru Viral dengan Anna Wintour – NYFW SS 2025
Di tengah sorotan publik pada perseteruan Naomi Campbell dengan editor legendaris Anna Wintour dalam momen New York Fashion Week Spring/Summer 2025, Naomi tetap tampil percaya diri dan ‘slay’ di atas…
Michael Kors, kembali menggelar Fall/Winter 2024 yang bertajuk “Timelessness”. Bertempat di Barneys New York store space di Chelsea, New York. Acara ini menghadirkan koleksi yang memadukan keanggunan yang abadi dengan…
- Fashion
Misteri Tenun Ikat Yang Super Stylish Dari Ikat Indonesia by Didiet Maulana – New York Fashion Week Spring/Summer 2024
Satu ikatan nyata yang tampil di pentas New York Fashion Week The Shows spring/summer 2024 adalah Ikat Indonesia by Didiet Maulana yang tampil di hari ke 7 dalam group show…