Luxina, Pada bulan Oktober 2024 lalu, dunia horologi menyambut lahirnya Cubitus, sebuah interpretasi baru dari konsep “sporty elegan” yang menggabungkan inovasi teknis dengan keanggunan abadi. Di Watches and Wonders 2025,…
Girard-Perregaux Deep Diver, Warisan Klasik Yang Lahir Kembali Dalam Versi Modern
Tahun ini, rumah jam ikonik asal La Chaux-de-Fonds, Girard-Perregaux, kembali mengguncang jagat jam tangan dengan peluncuran ulang Deep Diver — sebuah mahakarya dari tahun 1969 yang kini hadir kembali dalam…
‘Halo’ dari Fauré Le Page, Percikan Sinematik Musim Panas Yang Ekspresif
Musim semi/ panas 2025 dibuka dengan sebuah sapaan hangat dari Fauré Le Page, koleksi ‘Halo’. Jenama asal Prancis ini menggabungkan sejarah panjangnya dengan nuansa artistik yang lebih berani dari sisi…
Clean & Quiet Luxury Terjelma dalam Dior Privé Bag
Masih Berlanjut, Koleksi 19 Degree Lite TUMI bersama Lando Norris sebagai Wajah Kampanye
TUMI koleksi 19 Degree Lite masih berlanjut. Koleksi ini merupakan koper hardside paling ringan dari jenama ini. Untuk merayakan peluncuran ini, TUMI menghadirkan chapter kedua dari kampanye ‘Uncompromisingly Light’. Kampanye…
Fleksibilitas dalam Kesegaran di Koleksi Musim Semi 2025 M&S
PROPHECY: Photobook Karya Mikael Aldo – Sedekade Pencarian Diri yang Mysteriously Sexy – Artsphere Gallery Jakarta
Kalau kalian penggemar foto-foto fashion, kalian akan segera akrab dengan bidikan-bidikan fotografer Mikael Aldo, yang sedang meluncurkan photobook perdananya berjudul PROPHECY (sekaligus beberapa foto dipamerkan). Aldo membuat komposisi, tone pilihan…
Bee Loved, A Royale Afternoon Tea: Kolaborasi Eksklusif Guerlain dan The St. Regis Jakarta
The St. Regis Jakarta dan Guerlain menghadirkan Bee Loved, A Royale Afternoon Tea, sebuah kolaborasi pertama yang memadukan keindahan ritual afternoon tea dengan keajaiban serum Abeille Royale Youth Watery Oil…
Bee Loved, A Royale Afternoon Tea: Kolaborasi Eksklusif Guerlain dan The St. Regis Jakarta
The St. Regis Jakarta dan Guerlain menghadirkan Bee Loved, A Royale Afternoon Tea, sebuah kolaborasi pertama yang memadukan keindahan ritual afternoon tea dengan keajaiban serum Abeille Royale Youth Watery Oil…
Hennessy Luncurkan Butik Pertamanya di Indonesia
Sebuah babak baru di dunia minuman beralkohol mewah dimulai di mana Hennessy, produsen cognac ternama di dunia, secara resmi meluncurkan butik pertamanya di Indonesia—dan yang pertama di Asia Tenggara di…
Latest Post
RIMOWA selalu berhasil menarik perhatian melalui desain kopernya yang mengutamakan kualitas dan fungsionalitas. Pada kali ini, jenama koper ikonik asal Jerman meluncurkan dua warna baru yang nyentrik dan terinspirasi dari…
- Watches
Sebuah Lompatan Menuju Dimensi Baru Dari Jacob & Co. Astronomia Revolution Fourth Dimension
by Ion AkhmadDi dunia haute horology, inovasi sejati hadir dalam waktu yang sangat langka, namun saat ia tiba, dampaknya menggema dalam setiap lembar sejarah. Pada perayaan satu dekade koleksi ikonik Astronomia, Jacob…
Di balik kesunyian salju dan gemerlap lampu resor, Club Med Kiroro Grand menyimpan akses menuju wajah lain dari Hokkaido: warisan budaya yang kaya dan autentik, tersimpan rapi di kota pelabuhan…
Ketika berbicara tentang musim dingin di Hokkaido, pikiran kita mungkin langsung tertuju pada keseruan meluncur di atas powder snow yang sempurna. Namun, di Club Med Kiroro Grand, pengalaman musim dingin…
Merancang liburan keluarga yang memuaskan semua anggota keluarga, dari balita hingga remaja dan orang tua, sering kali terasa seperti tantangan besar. Setiap kelompok usia memiliki keinginan, kebutuhan, dan energi yang…